Tuesday, April 1, 2008
Keajaiban Dunia
Banyak dari kita yang menyangka bahwa keajaiban adalah sesutu yang datang secara tiba-tiba dan bersifat besar serta di luar dari kebiasaan. keajaiban yang di harapkan manusia adalah sesuatu yang berhubungan dengan keinginannya, seperti; dapat undian berhadiah, sembuh dari penyakit kronis,dll. hal tersebut memang bisa di katakan sebagai keajaiban yang tak ternilai. tapi ruapanaya Allah SWT memang adil, ada keajaiban lain yang lebih tak ternilai, yaitu manusia itu sendiri. coba kita bayangkan dengan indra yang kita miliki sekarang beserta kenikmatan memiliki kecerdasan yang di gunakan untuk berpikir hal ini adalah keajaiban yang tidak di miliki oleh mahkluk lain di dunia. dan bayangkan apabila kita tidak memiliki hawa nafsu tentu kita bagaikan berada di ruang yang hampa dan kosong. oleh karean itu bersyukur atas keajaiban yang telah di berikan dan menempel pada diri kita. karena keajaiban yang hakiki ada saat roh kitra di tiupkan kedunia, di mana saat itu diri kita berjanji kepada Allah SWT untuk beribadah dalam menjalni hidup di dunia. maka dari itu, sepanjang hidup kita kiata akan terus di awasi secara melekat hanya saja manusia yang termasuk mahkluk alpha akan melupakan tersebut. bahwa Allah sangat dekat dengan kita melebihi urat leher kita sendiri. setiap kita akan di kelilingi dengan keajaiban bahkan setiap hari, jam, menit dan detik, untuk itu kebersyukuran terhadap apa yang telah di dapatkan akan menambah keajaiban-keajaiban lain yang akan datang dari sesuatu tang tak terduga.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment